Calung adalah alat musik Sunda yang merupakan prototipe (purwarupa) dari angklung. Berbeda dengan angklung yang dimainkan dengan cara digoyangkan, cara menabuh calung adalah dengan memukul batang (wilahan, bilah) dari ruas-ruas (tabung bambu) yang tersusun menurut titi laras (tangga nada) pentatonik (da-mi-na-ti-la). Jenis bambu untuk pembuatan calung kebanyakan dari awi wulung (bambu hitam), namun ada pula yang dibuat dari awi temen (bambu yang berwarna putih).
Manakala anda kebetulan berkunjung ke Sajian Sunda Sambara Woltermongonsidi, selain perangkat musik ini menjadi ornamen di beberapa ruangan restoran, anda mungkin akan dapat menyaksikan tim Calung Sambara sedang menyuguhkan atraksi permainan calung dan angklungnya di depan para tamu. Suguhan seni ini dimainkan untuk para tamu yang merayakan ulang tahun, atau momen istimewanya.
Manakala anda kebetulan berkunjung ke Sajian Sunda Sambara Woltermongonsidi, selain perangkat musik ini menjadi ornamen di beberapa ruangan restoran, anda mungkin akan dapat menyaksikan tim Calung Sambara sedang menyuguhkan atraksi permainan calung dan angklungnya di depan para tamu. Suguhan seni ini dimainkan untuk para tamu yang merayakan ulang tahun, atau momen istimewanya.
Gratis...